Grid.ID - Pernahkah sobat Grid berpura-pura merasakan klimaks saat sedang berhubungan dengan suami? Jika ya, sebaiknya hentikan melakukan hal tersebut.
Sebuah penelitian dilakukan pada 1683 pasangan muda yang dipublikasikan oleh Journal of Sexual Medicine, peneliti dari Brigham Young University di Amerika Serikat.
Hasilnya 43% suami salah paham mengenai seberapa sering istrinya mencapai klimaks saat bercinta.
(Baca juga:Intip Tanggal Keberuntungan dan Kesialanmu Berdasarkan Zodiak yuk! )
Para pria secara konsisten mengalami orgasme 87% setiap kali berhubungan.
Sedangkan untuk perempuan sebanyak 49%.
Namun, 25% pria tersebut mengira pasangannya mengalami orgasme lebih banyak dibandingkan pengakuan istrinya.
Ini menandakan bahwa banyak perempuan yang memalsukan orgasmenya.
Alasannya, ada yang karena tak ingin menyakiti pasangan, merasa kelelahan, atau merasa ingin hubungan intim segera berakhir.
Sebaiknya kita ketahui bahaya pura-pura mencapai klimaks.
(Baca juga:5 Tempat Wisata Berbahaya di Dunia, Salah Satunya ada di Indonesia )
Berbahaya untuk Masa Depan Hubungan dan Kehidupan Seks Istri
Jefri Nichol Sempat Alami Pelecehan? Ngaku Tubuhnya Pernah Digerayangi Penggemar di Tempat Ramai: Dipegang Depan Belakang
Source | : | Nova |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ngesti Sekar Dewi |