Laporan Wartawan Grid.ID, Ristiani Theresa
Grid.ID - Penampilan para selebriti memang tak penah luput dari sorotan publik.
Mulai dari fashion item, hingga model busana yang mereka pakai selau menarik untuk dibahas.
Seperti halnya penampilan Ussy Sulistiawaty.
(BACA JUGA: 4 Manfaat Kesehatan yang Didapatkan dari Konsumsi Jus Daun Pepaya)
Menurut pantauan Stylo grid.ID, ibu empat anak itu tetap terlihat tampil stylish walau usianya tak lagi muda.
Berbagai fashion item ia padukan sehingga membuat penampilannya semakin terlihat modis.
(BACA JUGA: Cute Banget! Yuk Lihat Penampilan Bianca Jodie Saat Berada di Hongkong)
Seperti penampilannya yang terlihat baru-baru ini.
Diketahui dari postingan terbaru di akun instagramnya, Ussy terlihat tampil modis dalam balutan busana tradisional.
Istri Andhika Pratama itu tampak kompak dengan sang suami mengenakan busana motif lurik.
5 Arti Mimpi Melihat Sawah Bersama Pasangan, Ternyata Pertanda Saling Mendukung Hal Ini, Simak Penjelasannya
Penulis | : | Ristiani Theresa |
Editor | : | Justina Nur L |