Laporan Wartawan Grid.ID, Ayu Wulansari K.P
Grid.ID - Sarwendah acapkali membuat kagum
netizen karena gaya hidupnya yang sederhana.
Seperti ibu-ibu biasa pada umumnya, Sarwendah tak malu untuk tampil sederhana dengan daster saat di rumah.
Biasa tampil dengan riasan sederhana, kali ini Sarwendah sukses bikin netizen pangling.
Ia mengunggah fotonya dengan make up bold dan tatanan rambut half bun dengan sebagian dia tata curly.
Foto Sarwendah ini langsung mencuri perhatian netizen.
Berikut ini komentar netizen yang dikutip Grid.ID dari akun Instagram @sarwendah29 (24/7/2018).
Tak sedikit yang menilai ibu satu anak ini bagaikan seorang gadis muda.
"Lain.....bikin pangling,ibu muda cantik....#sarwendah," kata @tarryanlikin2024.
"Ya ampun mamahnya talia kayak anak gadis hahahaha," sahut @chang_cie.
"Wow jdi terlihat org yg berbeda," ujar @muhammadhaidir864.
"Duuhh berubah banget wajahnya kak @sarwendah29 cantik deh ," komentar @sartina_agun.
"Ka cantik banget kya bkn ka wenda tp kaya org korea gicuuu @sarwendah29," tulis @saidah_tz.
Penasaran sama perubahan Sarwendah?
Instagram
Unggahan Sarwendah
Bagaimana menurutmu?
(*)
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Razman Cecar Karyawan Hotman dengan Pertanyaan Berbelit, Hakim: Jangan Ngotot!