Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Perayaan ulang tahun ke-17 memang menjadi hal yang spesial bagi sebagian orang.
Sekali untuk seumur hidup, tak sedikit orang yang merayakannya dengan istimewa mengundang teman dan kerabat.
Apalagi usia 17 tahun merupaka fase peralihan dari remaja menuju dewasa.
Perayaan ulang tahun sweet 17 nampaknya juga dilakukan oleh mantan artis cilik Amel Carla.
( BACA JUGA :Kenali yuk 3 Jenis Depresi Berikut, Ada Apa Saja?)
Dirinya yang berulang tahun pada tanggal 25 Juli 2018, merayakan pergantian usianya dengan acara yang mewah.
Dirayakan di sebuah hotel mewah, penampilan Amel Carla pun tak kalah jadi sorotan.
Dirinya tampil mewah dan berkelas dalan balutan gaya fashion vintage.
Ditelusuri Stylo Grid.ID dari akun Instagram sang stylis, intip yuk ulasan mengenai penampilan Amel Carla berikut.
( BACA JUGA :Air Ketuban Hampir Habis, Mesty Ariotedjo Menangis Berjuang Melahirkan Anak Pertama)
Amel Carla tampil dalam balam balutan mini ball gown berwarna putih dengan aksen fur yang menghiasi busananya.
Kecelakaan Beruntun di Kota Batu, Siswa Ungkap Suasana Mencekam di Dalam Bus Rem Blong, Banyak yang Pingsan?
Penulis | : | Rizky Herina P |
Editor | : | Irma Joanita |