Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi
Grid.ID - Korban gempa di Lombok semakin bertambah.
Melansir dari akun Twitter Sutopo, @Sutopo_PN pada Minggu (29/7/2018), korban gempa berkekuatan 6,4 SR di Lombok kini bertambah menjadi 14 orang.
Update gempa 6.4 SR Lombok Timur: 14 tewas dan lebih dari 1000 unit rumah rusak. Secara umum infrastruktur masih berfungsi. Bandara Lombok dan Bali normal. Pendaki Gunung Rinjani masih dievakuasi. Pendataan masih dilakukan. pic.twitter.com/M1Bl5MOir3
— Sutopo Purwo Nugroho (@Sutopo_PN) July 29, 2018
BACA JUGA Atasi Radang Tenggorokan dengan Es Krim dan 3 Makanan Berikut, Bisa Dicoba nih!
Selain itu, lebih dari 1000 unit rumah juga mengalami kerusakan.
Dalam cuitannya, Kepala Data dan Informasi BNBP itu mengatakan jika secara umum, bangunan infrastruktur saat ini masih berfungsi.
Bandara Lombok dan Bali juga masih dalam keadaan normal.
BACA JUGA Intip yuk Perpaduan T-Shirt dan Tulle Skirt ala Suzy yang Stylish Banget!
Sementara itu, pendaki Gunung Rinjani masih dievakuasi dan pendataan masih terus dilakukan.
Pada hari Minggu (29/7/2018), gempa berkekuatan 6,4 SR mengguncang wilayah Lombok dan Sumbawa.
Gempa tektonik itu terjadi sekitar pukul 05.47 WIB atau 06.47 WITA.
BACA JUGA Cantiknya Pevita Pearce dengan Riasan Bibir Merah Merona, Intip yuk!
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | |
Penulis | : | Septiyanti Dwi Cahyani |
Editor | : | Septiyanti Dwi Cahyani |