Dunia rasanya berhenti sejenak mendengar jawaban itu.. I just lost my apprentice...," tulis Deddy seperti dikutip Grid.ID (31/7/2018).
Namun sebagai orangtua yang benar, ia sadar bahwa tidak boleh memaksakan kehendak sendiri kepada anak.
(BACA JUGA: Telat Datang, Jonathan Frizzy Tak Ikut Acara Syukuran Sinetronnya)
Karena menurut Deddy, tugas orangtua adalah menjadi pembimbing anak-anaknya, mencari yang terbaik untuk mereka.
Sampai suatu hari Azka melihat Deddy sedang berlatih seni bela diri.
Ternyata Azka menaruh minat pada dunia ini dan berkata pada Deddy ia ingin mempelajari seni bela diri.
"Years past...
And now here he is.. Probably.. Yes just probably.. The Fastest kid in boxing here in Indonesia..
And many other martial arts...
May the Force be with u," tutup Deddy pada caption di postingan Instagramnya itu.
Netizen pun merasa kagum atas sikap Deddy sebagai orangtua dan menjadikannya sebagai panutan.
@malvinpalevi_: "A lot of parents must be like this."
@astryas3: "How lucky azka got you as a father. I like your word "tapi sebagai orang tua yg benar kita tidak boleh memaksakan kehendak kita pada mereka". Thats true. Banyak org tua diluar sana yg melakukan hal yg sebaliknya ke anak."
(BACA JUGA: DJ Verny Hasan, Wanita yang Pernah Mengaku Hamil Anak Denny Sumargo Buka Suara)
@tyo.marchtyo: "itu yg sya ska dri mas dedy cra berpkr nyak..ska bgtt g pernh memksa.n ke hndak diri sndiri..."
@dwi_jr24: "Contoh ayah panutan.. mendukung apa yg anak ingin lakukan.. bukan ortu inginkan.. selama itu positif dan terbaik.. kaya ortuku.. jd kangen :"
Kalau menurut kamu gimana, setujukah dengan sikap Deddy pada Azka? (*)
Penulis | : | Violina Angeline |
Editor | : | Violina Angeline |