Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Biotin atau yang bisa disebut dengan vitamin B7 adalah salah satu rangkaian dari vitamin B kompleks yang dibutuhkan tubuh.
Vitamin ini memiliki serangkaian manfaat dan salah satunya adalah untuk menjaga kecantikan kulit dan rambut.
(BACA JUGA: Krisdayanti Maju Nyaleg, Anang dan Ashanty Ikut Dukung!)
Jenis vitamin ini larut dalam air, sehingga tidak akan disimpan dalam tubuh.
Untuk alasan itulah kenapa biotin harus dikonsumsi setiap hari.
Untuk mendapatkan manfaat dari biotin, kamu bisa mengonsumsi suplemen B7 atau dengan mengonsumsi beberapa makanan berikut ini seperti yang telah dirangkum oleh Grid.ID.
(BACA JUGA: Ussy Sulistiawaty Terjun Langsung Memasak untuk Usaha Kulinernya, Begini Cara Tepat Memulai Bisnismu Sendiri)
1. Kuning telur
2. Kedelai
3. Pisang
(BACA JUGA: Sule Meminta Maaf pada Publik atas Perkataannya Kepada Shandy Aulia)
Kronologi Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren di Jakbar, Berawal dari Ritual Penggandaan Uang
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Justina Nur L |