BACA : Jangan Sepelekan 3 Perubahan Fisik Berikut, Berkaitan dengan Hipotiroid nih!
Kabar baik lainnya bagi masyarakat Indonesia dan pecinta pedas karena ternyata cabai adalah salah satu sumber makanan yang bisa menjaga kesehatan kita agar panjang umur.
Menurut penelitian yang diterbitkan di Jurnal Plos One, seseorang yang rutin mengonsumsi cabai mengalami peningkatan harapan hidup 13% lebih tinggi daripada mereka yang tidak.
Penjelasannya, cabai bisa menurunkan tekanan darah dalam tubuh sehingga peredaran darah menjadi lebih lancar.
5. Makan seperti orang Jepang
Jepang adalah salah satu negara dengan angka harapan hidup yang tertinggi.
BACA : 3 Hal yang Harus Diketahui Tentang Kanker Ovarium, Sala Satu Gejalanya Kembung?
Salah satu kiat mereka adalah dengan menerapkan tradisi makan hara hachi bu.
Hara hachi bu menganjurkan seseorang untuk makan perlahan-lahan dan tidak terburu-buru.
Selain itu, ada juga kebiasaan masyarakat Okinawa yang kerap mengonsumsi pare selama berabad-abad.
6. Menikah
Menurut penelitian dari Duke University, prosentasi seseorang meninggal di usia muda akan menurun ketika ia sudah menikah dengan pasangannya.
Source | : | Science Daily,Reader's Digest,PLOS ONE |
Penulis | : | Andika Thaselia |
Editor | : | Andika Thaselia |