Grid.ID - Sehat, namun tak menyiksa.
Rasanya itu adalah hal yang tepat untuk menggambarkan food combining.
Sebagai salah satu pola makan sehat, food combining tak punya banyak aturan yang memusingkan seperti beragam jenis diet lainnya.
“Food combining adalah diet sehat yang memungkinkan kita makan enak tanpa perlu pusing.
Konsepnya mudah dan hasilnya nyata.
(Baca Juga: Seth Welch dan Tatiana Fusari Biarkan Bayinya Berusia 10 Bulan Meningggal dengan Alasan Religius)
Cukup dengan memerhatikan padupadan yang ada di piring kita setiap makan,” terang praktisi kesehatan dan pegiat gaya hidup sehat Erikar Lebang.
Prinsip food combining hanya menerapkan menu dan pola makan yang dinilai sesuai dengan karakteristik dan cara kerja tubuh manusia.
Dilihat dari struktur dan sistem pencernaannya, manusia cenderung mengarah ke makhluk herbivora.
Maka dari itu bahan makanan alami seperti sayur-sayuran dinilai lebih bermanfaat bagi manusia ketimbang daging dan sumber protein hewani lainnya.
Dalam metode food combining yang dipopulerkan oleh Dr. William Howard Hay di tahun 1920-an itu, ada dua aturan dasar yang pantang dilanggar peserta diet food combining.
(Baca Juga: Lupa Bawa Sepatu Saat Pemotretan, Hasil Foto Prewedding Baim Wong Tetep Kece)
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | None |
Editor | : | Nailul Iffah |