Grid.ID - Dibalik popularitas seorang selebriti korea, peran penggemar sangatlah penting.
Apalagi jika sudah memiliki fans dari seluruh dunia, popularitasnya dalam dunia hiburan pun dianggap sudah tidak diragukan lagi.
Ada beberapa jenis penggemar dalam dunia nyata.
Ada fans yang mencintai dari jauh, namun ada juga fans yang berbahaya yakni sasaeng fans atau bisa juga diartikan dengan fans fanatik yang berlebihan.
Mereka sangat terobsesi dengan idola dan berusaha melakukan apa pun agar tetap dekat dengan idolanya.
(BACA JUGA: Identik dengan Karekter Cupunya di Sinetron, Perubahan Penampilan Artis Ini Bikin Pangling, Cantik Banget!
Bukannya dicintai fans, sasaeng fans ini justru sangat ditakuti oleh seleb.
Apalagi yang tindakannya sudah melewati batas, seperti hampir menculik.
Beerikut 4 Seleb Korea yang pernah hampir diculik oleh sasaeng fans.
Kim Yoo Jung adalah seorang aktris yang sudah meniti karir sejak kecil.
Waktu Kim Yoo Jung di sekolah dasar, dia pernah dijemput di sekolahnya.
Nyeseknya Curhatan Jessica Iskandar Usai Sang Ayah Meninggal Dunia: Terima Kasih Papa...
Penulis | : | Siti Umaiya |
Editor | : | Siti Umaiya |