Grid.ID - Program acara Brownis telah berhasil menjadi salah satu acara terpopuler.
Meski kerap menuai pro dan kontra, namun acara Brownis telah sukses menjadi program acara terlaris.
Acara ini dipandu oleh tiga host populer.
Yakni Ivan Gunawan, Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting.
Salah satu host Brownis yang paling banyak dibicarakan adalah Ayu Ting Ting.
(BACA JUGA: Malaysia Rugi Rp10 Triliun Akibat Subsidi BBM, Indonesia Malah Untung)
Sosok Ayu Ting Ting memang tak pernah lepas dari sorotan.
Tak hanya tentang isu perselingkuhannya dengan Raffi Ahmad, sosok Ayu juga kerap disebut tak sopan.
Itulah yang membuat sosok Ayu kerap mendapat kritikan pedas.
Seperti yang baru-baru ini, Ayu Ting Ting kembali menuai kritikan pedas.
Hal ini seperti yang dilansir dari akun Instagram @bukanfansss.
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Umaiya |