Laporan Wartawan Grid.ID, Novita D Prasetyowati
Grid.ID - Akhir pekan menjadi waktu yang tepat untuk berkumpul bersama keluarga dan orang-orang tersayang.
Untuk melengkapi waktu di akhir pekanmu, tidak ada salahnya menyajikan menu makanan yang tak biasa.
Menu makanan yang tak biasa tersebut salah satunya adalah menu makanan dari daerah lain.
BACA JUGA: 3 Kuliner Unik Berbahan Dasar Bawang Putih, Salah Satunya Favorit Okky Lukman
Salah satu menu makanan yang cocok untuk menemani akhir pekanmu adalah Jagung Bose khas Nusa Tenggara Timur (NTT).
Jagung bose merupakan sajian bubur yang terbuat dari bahan dasar jagung pipil dan kacang merah.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Novita Desy Prasetyowati |
Editor | : | Violina Angeline |