Adapun gedung lain yang tidak mengalami kerusakan adalah Balai Kesehatan Mata Provinsi Lombok dan Balai Kepegawaian Daerah.
Meskipun keduanya merupakan bangunan tua peninggalan Belanda, tetapi dinding yang terbuat dari batu-batu besar tampak tetap berdiri tegak.
Gedung Balai Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Kantor Perwakilan NTB di Mataram juga menjadi salah satu gedung yang aman dari gempa.
Baca Juga : Inul Daratista Jadi Jago Edit Foto Akibat Nyinyiran Netizen!
Namun, kaca-kaca pada bangunan tersbeut pecah akibat diterjang gempa.
Hal tersebut membuat bangsa Indonesia semakin bangga.
Pasalnya, konstruksi sarang laba-laba merupakan karya anak bangsa di bawah naungan PT Katama.
Bahkan konsep pondasi Sarang Laba-laba juga telah menjadi perhatian dari pihak asing dan tengah dijadikan bahan disertasi di Universite de Technologie de Compiegne (UTC) Perancis. (*)
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Novita |
Editor | : | Widyastuti |