Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta Rismarini
Grid.ID – Bra nampaknya telah menjadi satu kebutuhan primer bagi wanita.
Baju dalam ini berfungsi untuk menopang berat payudara dan menutup bagian puting.
Tapi pada kenyataannya, banyak wanita yang salah dalam memilih ukuran bra.
Bahkan banyak dari mereka yang tidak tau dan tidak menyadarinya.
Padahal, ukuran bra yang tidak tepat bisa sebabkan beberapa masah, seperti:
Baca Juga : Ozzy Albar Masih di Bawah Pengaruh Narkoba saat Ditangkap Polisi
1. Sakit punggung
2. Pundak bungkuk
3. Payudara kendur
Ukuran bra yang tidak pas bisa diketahui dengan memperhatikan beberapa hal berikut ini.
1. Payudara keluar dari cup bra
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | Mirror |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Linda Fitria |