Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta Rismarini
Grid.ID – Dikenal sebagai pribadi yang baik hati, penolong dan juga lucu, ternyata hal itu tidak membuat Virgo terlihat sempurna secara keseluruhan.
Ternyata ia memiliki beberapa kekhawatiran terhadap beberapa hal yang sebetulnya kadang tidak ia sadari.
Selain itu, virgo sendiri juga kerap tidak mengakuinya sebagai hal yang ia khawatirkan atau ia takutkan.
Beberapa hal tersebut di antaranya.
Baca Juga : Inilah 4 Kelebihan Virgo yang Nggak Dimiliki Zodiak Lainnya, Apaan tuh?
1. Kehilangan atau pergi meninggalkan
Virgo sangat takut kehilangan seseorang atau sesuatu dalam hidupnya.
Di samping itu, ia juga takut jika dirinya menghilang atau meninggalkan hal atau seseorang.
Hal ini kerap menghantui pikirannya dan seringkali menghadirkan kekhawatiran berlebih.
Baca Juga : Ramalan Zodiak Senin 17 September 2018, Pisces Bakal Melejit Nih!
2. Menjadi perhatian
Meski senang diperhatikan, nyatanya virgo tidak begitu suka atau bahkan tidak nyaman jika menjadi center dari suatu hal.
Seperti halnya untuk tampil di tempat umum, ia tidak suka menjadi center yang menarik perhatian banyak orang.
Baca Juga : Gemini dan 3 Zodiak Berikut Ternyata Nggak Punya Bakat Jadi Pemimpin
3. Terlihat lemah
Meski sering menawarkan bantuan kepada orang lain karena sifat baiknya, ternyata hal ini berkebalikan dengan dirinya sendiri yang tidak suka terlihat lemah, sehingga ia sangat gengsi untuk meminta bantuan kepada orang lain.
Apa kamu juga mengalaminya? (*)
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Horoscope.com |
Penulis | : | Pradipta Rismarini |
Editor | : | Fahrisa Surya |