Laporan wartawan Grid.ID, Tata Lugas Nastiti
GRID.ID - Nama Reino Barack kembali menjadi buah bibir masyarakat.
Pasalnya, pria blasteran Indonesia-Jepang ini dikabarkan telah memutuskan hubungannya dengan aktris Luna Maya.
Reino pun membenarkan perihal hubungannya yang telah berakhir itu kepada awak media usai mengisi sebuah acara di AEON Mall BSD City, Tangerang Selatan, Minggu (16/9/2018).
"Enggak (berhubungan lagi). Udah (putus)," ungkap Reino Barack sembari buru-buru berjalan meninggalkan tempat acara.
Baca Juga : Reino Barack Sebut Hubungannya dengan Luna Maya Berakhir Sejak Beberapa Bulan Lalu
Dibalik isu hubungannya dengan Luna Maya, Reino Barack merupakan sosok pria matang dengan perjalanan karir yang sukses.
Dikutip Grid.ID dari berbagai sumber, berikut sepak terjang karir Reino Barack yang cemerlang:
Almamater American University
Pria yang bernama lengkap Reino Ramaputra Barack ini adalah lulusan American University di Paris, Perancis.
Reino lulus dari universitas tersebut pada tahun 2007 lalu.
Baca Juga : Reino Barack Akhirnya Beberkan Status Hubungannya dengan Luna Maya!
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Tata Lugas Nastiti |
Editor | : | Nurul Nareswari |