Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID- Gempa berkekuatan 7,7 SR mengguncang Donggala, Sulawesi Tengah pada Jumat (28/9/2018) pukul 17.02 WIB.
Gempa besar tersebut membuat Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan peringatan tsunami untuk wilayah Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat.
BMKG tengah menginformasikan bahwa ada sepuluh gempa dengan magnitudo lebih dari 5,0 yang mengguncang Sulawesi Tengah hari ini.
Baca Juga : Cerita Cinta Laura Saat Bertemu Sutradara Hollywood Roland Joffe di Balinale
Sepuluh gempa tersebut terjadi pada rentang waktu sekitar empat jam.
Melihat bencana tersebut artis Chacha Frederica lantas mengungkapkan rasa simpatinya.
Melalui unggahan dalam akun Instagram pribadinya, anggota dari Girls Squad itu mengungkapkan rasa duka mendalamnya.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Widyastuti |