Laporan Wartawan Grid.ID, Chandra Wulan
Grid.ID - Seorang pramugari asal Indonesia tidak diperbolehkan masuk ke Australia.
Ia ketahuan membawa rokok yang sebelumnya berniat diselundupkan.
Perempuan itu terbang dari Denpasar dan sampai di Western Australia pada Selasa (2/10) larut malam waktu setempat.
Dilansir dari Perth Now, pramugari ini terlihat melipir ke balik toilet sebelum melewati pos pemeriksaan kedua.
Pos tersebut adalah tempat di mana barang bawaan diperiksa menggunakan sinar X.
Petugas bandara memeriksa pramugari tersebut dan memergokinya tengah membuang sepuluh slop rokok.
Baca Juga : 5 Idol SM Entertainment yang Tersandung Kontroversi Gara-gara Kebiasaan Merokok, Siapa Saja Mereka?
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | Perth Now |
Penulis | : | Chandra Wulan |
Editor | : | Chandra Wulan |