Laporan Wartawan Grid.ID, Agil Hari Santoso
Grid.ID - Di Amerika Serikat, ada sebuah legenda hantu tentang pria tak berwajah bernama Charlie No Face.
Legenda hantu Charlie No Face sudah menjadi buah bibir warga Amerika Serikat semenjak tahun 1940-an.
Ternyata bukan sekedar legenda hantu, Charlie No Face merupakan kisah nyata warga Amerika Serikat yang memiliki muka hancur bernama Raymond Robinson.
Baca Juga : Legenda Gua Tham Luang: Jao Mae Nang Non Putri yang Patah Hati Karena Cintanya Tak Direstui
Raymond Robinson, membuat jalanan di kota Pennsylvania pada malam hari menjadi lebih menakutkan.
Berikut 6 fakta legenda hantu Charlie No Man alias Raymond Robinson yang dikutip Grid.ID dari berbagai sumber.
1. Muka Hancur dan Berkulit Hijau
Baca Juga : Berhasil Jadi Legenda, Keberadaan 4 Tokoh Sejarah Ini Masih Dipertanyakan
Baca Juga : Deretan Gaya Kasual Nia Ramadhani dengan Sneakers, Stylish Banget!
Source | : | intisari,ranker.com |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |