Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Dienfitri Awalia
Grid.ID - Beberapa tahun silam, musisi Muhammad Tulus atau Tulus sempat bertemu langsung dengan gajah di habitat aslinya.
Pertemuannya dengan gajah semula hanya demi keperluan syuting video klip lagu Tulus yang juga berjudul Gajah.
Album Gajah milik Tulus pun akhirnya memenangkan ajang Anugerah Musik Indonesia (AMI Awards) 2015 sebagai Album Pop Terbaik dan Album Terbaik Terbaik.
Sayangnya, prestasi tersebut tak dapat dirayakan Tulus dengan suka cita.
Baca Juga : KUA Pasar Minggu Benarkan Maia Estianty Akan Menikah di Tokyo, Jepang
Pasalnya, pada waktu yang sama, salah satu gajah yang membantu proses syuting video klipnya, Yongki, ditemukan mati karena dibunuh dan diambil gadingnya.
Hal tersebut diungkapkan Tulus saat mengisi acara Mata Najwa yang dipublikasikan melalui kanal YouTube pada Rabu (24/10/2018).
Baca Juga : Girls Squad Gelar Pesta Halloween Bareng Penggemar, Siapkan Tiketnya!
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |