Grid.ID - Gaya hidup anak konglomerat biasanya akan jauh dari kata sederhana.
Hal ini tidak berlaku untuk Armand Hartono.
Meskipun ayah Armand Hartono merupakan konglomerat di Indonesia, namun gaya hidup sangatlah sederhana.
Baca Juga : Urusan Tambah Runyam, Paman Jamal Khashoggi Rupanya Orang Terkaya di Arab Saudi yang Akrab dengan Raja Fahd
Baca Juga : Contek 5 Tren Makeup Korea yang Memengaruhi Tren Kecantikan Dunia!
Apa yang akan Anda lakukan kalau ayah Anda memiliki total kekayaan lebih dari Rp 235 triliun?
Mungkinkah Anda akan memilih untuk hidup bergelimang harta dan penuh kemewahan karena tahu Anda tak akan kekurangan uang?
Bisa saja ada yang berpikiran seperti itu, tapi tidak denan Armand Wahyudi Hartono.
Firdaus Oiwobo Mundur dari Tim Pengacara Razman Nasution, Kini diolok-olok Takut Hadapi Hotman Paris
Source | : | intisari online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Linda Rahmadanti |