Grid.ID – Penggemar sepak bola pastinya sudah tidak sabar menonton pertandingan Piala AFF Suzuki Cup 2018-2020.
Jumat (9/11/2018) merupakan partai perdana Timnas Indonesia bertanding melawan tim Singapura.
Laga Timnas Indonesia vs Singapura di Piala AFF ini digelar di Stadion Nasional Singapura, pukul 19.00 WIB.
Pecinta sepak bola tanah air pasti menonton dan mendukung pertandingan tersebut.
Baca Juga : Diberi Hadiah Aurel dan Azriel Hermansyah, Ashanty: Kalian Ngapain sih Ngabisin Duit
Namun, karena lokasi pertandingan tersebut di Singapura, kamu tidak perlu khawatir tak bisa menonton dan mendukungnya.
Kamu bisa nonton bareng bersama para pecinta sepak bola lainnya di RCTI, official Broadcaster AFF Suzuki Cup 2018-2020.
Sembari menonton pertandingan tersebut dari TV, kamu juga bisa mendukung para pemain melalui media sosial supaya trending topic dan netizen dari negara lain bisa ikut merasakan kemeriahannya.
Selama gelaran AFF Suzuki Cup 2018 ini berlangsung rupanya ada kegiatan menarik yang bisa kamu ikuti lho!
Baca Juga : Noraknya Desy Ratnasari Ceritakan Nginap di Hotel Bintang 5: Dasar Orang Kampung Ya
Kamu bisa dapatkan tiket nonton AFF Suzuki Cup 2018-2010 secara gratis!
Gimana caranya?
Yap! Dalam memeriahkan AFF Suzuki Cup 2018, Vivo Indonesia telah menyiapkan aktivitas digital melalui Vivo website dan official account dengan berbagai hadiah menarik seperti tiket gratis menyaksikan langsung AFF Suzuki Cup 2018.
Penulis | : | Dianita Anggraeni |
Editor | : | Dianita Anggraeni |