"Nanti udah gede ngelawak sama om ya," ujar Sule yang disambut oleh tawa gemas dari Jan Ethes.
Kemudian, Nunung bertanya kepada Jan Ethes apakah Sule lucu atau justru menakutkan baginya.
"Ethes, om Sule lucu atau menakutkan?" tanya Nunung.
"Menakutkan," jawab Jan Ethes polos sambil tetap mengunyah makanan yang ada di tangannya.
Mendengar jawaban Jan Ethes Sule pun kaget sambil menampilkan ekspresi wajah melongo.
"Saya mulai berpikir nih hari ini. (Jan Ethes) lebih lucu dari saya ternyata," ujar Sule.
(*)
Sinopsis Drakor Crushology 101, Drama Baru Roh Jeong Eui dan Lee Chae Min, Kisahkan Cinta Segitiga!
Penulis | : | Nurul Nareswari |
Editor | : | Nurul Nareswari |