"Yang pasti adalah seimbang gizi ya, tentu makanan lainnya juga harus tetap seimbang, pilih yang alami dan hindari makanan yang tinggi pengawet, pewarna, pemanis," sarannya.
Baca Juga: 6 Jenis Brownies yang Cocok untuk Penderita Diabetes atau Sedang Diet
Dr. Florentina menyarankan untuk mengonsumsi makanan itu dalam jumlah cukup, dalam arti lain tidak berlebihan.
Selain itu, hendaknya jangan lupa berolahraga, hindari stres dan rokok.
"Kemudian tidur juga harus cukup itu hal yang bisa menjaga daya tahan tubuh kita, jangan lupa prokes juga," tutup dr. Florentina. (*)
Penulis | : | Anna Maria Anggita |
Editor | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
KOMENTAR