Hanya 10 menteri, 25 pangeran, serta 50 perangkat delegasi yang diperbolehkan mengikuti rangkaian kunjungan kenegaraan itu.
BACA JUGA: Raja Salman Disambut dengan Makanan Seafood Bakar Saat Tiba di Istana Bogor
6. Jamuan malam sebagai akhir acara
"Acara akhir, yakni jamuan makan malam dan juga nanti diatur digelar pertemuan dengan pemuka semua agama di Indonesia. Secara terbatas, akan dilakukan pertemuan dengan Raja Salman dan melaksanakan dialog langsung. Semuanya ini digelar di Istana Bogor," ujar Pramono.
Ia yakin persiapan rangkaian kunjungan kenegaraan itu siap sepenuhnya.
"Semuanya sudah dipersiapkan secara baik oleh Menteri Luar Negeri dan Mensesneg," ujar Pramono.
BACA JUGA : Inilah 10 Fakta Hotel Raffles, Tempat Raja Salman Menginap di Jakarta
Nyesek, Lagi Hamil 6 Bulan Wanita Ini Pergoki sang Suami Selingkuh dengan Ibunya Sendiri hingga Mengandung, Begini Akhirnya
Penulis | : | Hery Prasetyo |
Editor | : | Hery Prasetyo |