10. Bawang putih akan kehilangan rasa dan hambar.
11. Kopi bubuk yang ada di kulkas akan membuatnya lembab dan meruntuhkan rasa aslinya.
12. Saus, rasa pedas sausnya akan hilang di sini dan kamu akan sulit menuangkannya dari botol.
13. Madu akan mengeras bila dimasukan ke dalam kulkas.
14. Rempah-rempah seperti bawang, suhu dingin akan membunuh rasa asli mereka
15. Dan minyak, semua jenis minyak jika di masukan ke kulkas akan mengeras dan kelembutannya berkurang kecuali minyak kacang.
Jangan sampai menyesal yaa
Sumber artikel, TribunStyle.com