Kawasan Taman Nasional Komodo sendiri ditetapkan pada 1980.
Luasnya 173.300 ha serta meliput daratan dan lautan dengan lima pulau utama.
Yaitu Pulau Komodo, Pulau Padar, Pulau Rinca, Gili Motang, dan Nusa Kode.
Komodo di Taman Nasional hanya berjumlah sekitar 3.000 ekor
Sehingga berstatus rentan punah, habitatnya tersebar di empat pulau besar di Taman Nasional Komodo, kecuali Pulau Padar.
Selamat ulang tahun yang ke 37 Taman Nasional Komodo.