Cowok seperti itu juga cenderung lebih romantis, dan si cewek jadi merasa lebih terlindungi.
3. Layaknya Kisah Dongeng, Karakter Cewek Selalu Mendapatkan Keberuntungan
Berkhayal mungkin merupakan hal yang lumrah bagi seorang cewek yang menginginkan kehidupan happy ending.
Kebanyakan tokoh utama akan memperoleh keberuntungan yaitu dengan mendapatkan pasangan yang baik.
Namun hanya berlaku bagi cewek yang baik hati saja, adil bukan?
4. Dalam Drama Korea, Karakter Cewek Selalu Digambarkan Sebagai Seorang Pekerja Keras dan Mandiri
Dalam drama Korea, kebanyakan karakter cewek digambarkan sebagai sosok pekerja keras dan sama sekali menganggap dirinya bisa sendiri tanpa bantuan orang lain (Mandiri).
Hal tersebut bisa menjadi motivasi para cewek dalam dunia real mereka.
5. Karakter Cowo Selalu Ada Untuk Si Cewek
Dalam drama, Biasanya kehidupan karakter cewek dibuat complicated, tapi di balik permasalahan yang dihadapi si cewek, ada karakter cowok yang selalu ada untuknya dan menjadi penguat.
Memiliki seseorang yang bisa diandalkan tentunya menjadi idaman para cewek dalam mencari pasangannya.
BACA JUGA: Ini 5 Brand Fashion Lokal Yang Paling Banyak Dipakai Aktris Korea
4 Arti Mimpi Roti Gandum Bukan Hal Buruk, Pertanda Soal Kesejahteraan Hidup, Berbahagialah