Siapa sih yang nggak sedih kehilangan orang yang kita sayang.
Kehilangan binatang peliharaan pun bisa membuat wanita menangis seharian, bahkan sampai berhari-hari.
3. Dilupakan
Ketika kamu sudah tidak ada di hati doi, dan digantikan dengan wanita lain, air mata akan sangat gampang untuk keluar.
Matamu tidak akan sanggup untuk menampung air mata yang hendak keluar.
Wanita cenderung ingin dikenang, bukan dilupakan.
4. Dibohongi
Pada saat wanita merasa dirinya telah dibohongi, di saat itulah akan timbul rasa kecewa.
Rasa kecewa dan sedih membuat kamu berpikir kenapa bisa sampai dibohongi.
Lalu kamu terdiam saat memikirkan hal itu, dan tanpa sadar air mata sudah membanjiri wajahmu.
5. Emosi
Ada sebagian wanita yang dapat meluapkan emosinya dengan cara memaki-maki, tapi ada juga wanita yang tidak dapat meluapkan emosinya secara langsung.
Hartanya Terkuras saat Nyaleg, Artis Ini Tak Gengsi Banting Stir Jadi Pramusaji: Buat Anak Istri