Grid.ID - Bagi pasangan muda yang baru memulai kehidupan berumah tangga, memiliki rumah merupakan kebutuhan yang masuk kategori utama.
Jika kamu berencana untuk membangun atau membeli rumah baru, pastikan jangan hanya mementingkan tampilan visual saja.
Namun, kamu juga harus memikirkan sebuah rumah yang hemat energi.
Kamu dapat rencanakan sebuah rumah dengan suasana alam yang nyaman.
Hadirnya beberapa pohon dan rerumputan dapat melindungi rumah kamu dari panasnya matahari di musim panas dan hujan di musim penghujan.
Selain itu, kamu dapat pula menambahkan fitur hemat energi ke dalam hunian untuk menghemat kantong di tahun-tahun ke depannya.
(BACA JUGA 4 Zodiak Ini Berpotensi Membuat Kamu Tajir Melintir dan Sukses Karir, Leo Paling Beruntung)
Tidak hanya dua hal tersebut.
Ada banyak hal lain yang perlu Anda ketahui.
Apa saja? Let's check!
1. Pastikan alat pemanas dan pendingin ruangan kamu berukuran tepat dengan area dalam rumah yang ingin Anda berikan udara panas atau dingin.
Alat yang terlalu besar akan kurang efisien, dan malah membuat Anda mengeluarkan biaya lebih mahal.
Anaknya Pergoki Suami Selingkuh di Rumah Saat Ia Pergi Umroh, Selebgram Ini Akhirnya Usir Meski Belum Cerai: Temenin Tuh Pacar Lu