Brows
Jangan pernah meremehkan pada riasan alis yang rapi, pilihlah warna eyebrow cokelat.
Jenis gel ataupun pencampuran warna bubuk juga akan membentuk shape pada alis yang akan terlihat natural dan rapi.
(BACA JUGA: 8 Kesalahan Artis Cantik Terkenal Saat Makeup, Lihat Hasilnya Kocak dan Bikin Ngakak deh! )
Lips
Pilihlah warna lipstick pastel atau sentuhan warna nude.
Kamu ingin bentuk bibir terlihat lebih besar, bisa kamu aplikasikan dengan menambahkan efek glossy pada riasan bibir.
Face
Pastikan kamu telah memilih warna bedak atau foundation sesuai dengan warna kulit kamu, yah!
Lengkapi tampilan kamu dengan pulasan shimmering pada tulang pipi dan rahang kamu, kamu pun semakin cantik menakjubkan! (*)
Kisah Pilu Kim Sae Ron, Jadi Korban Bully Sejak SD karena Sukses Jadi Artis Cilik
Penulis | : | Ridho Nugroho |
Editor | : | Ridho Nugroho |