Ia secara reflek mencoba menarik Riordan kembali kedalam kabin.
Namun telat, pecahan kaca dan kerasnya sedotan angin dari luar membuat Riordan tewas seketika karena tubuhnya mengalami cedera parah.
Pramugari lainnya segera melaporkan jika mesin kiri sudah rusak dan pesawat harus segera didaratkan.
Pesawat akhirnya mendarat darurat di bandara Philadelphia dan delapan penumpang terluka dan Riordan dinyatakan tewas dalam kecelakaan itu.
Dewan Keselamatan Transportasi Nasional Amerika Serikat mengatakan akan terus menyelidiki kejadian mengerikan ini untuk mengetahui penyebab mesin pesawat meledak saat di udara.(Seto Aji/Grid.ID)
Ungkap Alasan Sandra Dewi Tak Hadir di Sidang Putusan sang Suami, Kuasa Hukum Harvey Moeis: Rame Banget
Source | : | Bastille Post |
Penulis | : | Seto Ajinugroho |
Editor | : | Seto Ajinugroho |