Untuk kesalahan yang kedua kalinya dimana ia sudah mengucapkan ijab kabul saat penghulu belum siap berbicara, Ge mengaku kalau memang ia salah menerka genggaman tangan si penghulu.
"Terus tadi yang keduanya itu tadi pak Andi (penghulu) dari wakil dari KUA-nya, kayaknya dia punya kebiasaan kalau lagi salaman itu suka kencengin-kencengin gitu (salaman tangan)," belanya.
"Kaya (beri kode) ‘oh sekarang saatnya’ gitu. Jadi tadi pas digituin saya langsung ‘saya terima nikahnya’, penghulunya bilang ‘belum’ gitu. Makanya begitu, nah saya kira dikencengin gitu," terangnya.
Baca Juga : DVD Si Doel The Movie Baru Saja Launching, 100 Ribu Copy Langsung Habis Terjual!
Namun, begitu prosesinya berjalan lancar meskipun disertai dengan tawa canda yang sebenarnya dilakukan oleh Ge sendiri.
"Tapi Alhamdulillah sih lancar lah," tutupnya.(*)
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Ria Theresia |
Editor | : | Widyastuti |