Baca Juga : Tak Sengaja Rusak Lipstik Beauty Vlogger Rachel Goddard, Najwa Shihab Kaget Saat Tahu Harga Makeup
Rafathar sendiri lantas menolaknya.
Bocah 3 tahun itu rupanya ingin seorang adik yang berasal dari perut sang ibunda.
"Mau adek dari perut mama," jawab Rafathar sambil menangis.
Jawaban Rafathar lantas membuat banyak orang yang mendengar ikut tertawa.
(*)
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Nurul Nareswari |