Sebelumnya, seharian ini, rumah sakit menutup kabar mengenai kondisi terakhir Julia Perez.
Selain sejak Jumat (21/4/2017) pagi ini, keluarga pedangdut yang akrab disapa Jupe tersebut mulai berkumpul.
Bersama dengan keponakan dan keluarga terdekat, mereka menggelar pengajian di kamar perawatan.
Beberapa teman Jupe yang berkunjung dibatasi.
(BACA JUGA: Gaston Castano Sempat Bicara Sebelum Jupe Ditutup Kain Hitam)
Hari ini seperti Rico Ceper, Pretty Asmara, dasn Virnie Ismail datang membesuk Jupe.
Namun kenyataannya, Jupe masuk ke ruang observasi.
Hal Ini disampaikan oleh Pretty Asmara yang pada Jumat sore datang ke RSCM Jakarta Pusat.
“Dokter nggak ngizinin. Kita belom bisa jenguk, kondisinya belum memungkinkan masih di runag observasi, mba Diana minta hari lain,” katanya saat ditemui tim Grid.ID.
Sementara selepas Isya, Nia Anggia mewakili keluarga akhirnya muncul ke hadapan media.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri