Baca Juga : Lama Tak Terdengar, Rija Abbas akan Kembali ke Industri Musik
Rano Karno menuturkan Mak Nyak sempat kesulitan saat diberikan skenario berbahasa Indonesia, namun ia berhasil melakukan improvisasi dengan bahasa Betawi yang dikuasainya.
"Cuman begitu kan kita bikin skenario, ya kalau skenario kan bahasa Indonesia kan. Nyak kan ada yang bantu (buat hafalin skenario), cucunya kan. 'Indonesia aja, Nyak nggak ngerti' gitu hahaha saya bilang 'itu kan skenario' kita bikin sendiri aja gitu ngomongnya," jelas Rano Karno. (*)
Viral, Gadis Anak dari Pengepul Barang Bekas Ini Berhasil Jadi Sarjana, Auto Bangga Pamer Foto di Atas Gerobak Orang Tua
Penulis | : | Siti Sarah Nurhayati |
Editor | : | Nurul Nareswari |