Grid.ID - Setelah lelah menjalankan aktivitas sehari-hari, istirahat malam jadi waktu yang paling dinanti.
Agar tubuh kita bisa memasuki tahap relaksasi menuju istirahat malam, menjaga dan merawat tubuh menjelang tidur jadi hal yang sangatlah penting.
Perawatan tubuh di malam hari akan menentukan tingkat kenyamanan istirahat kamu.
Saat bisa beristirahat penuh, barulah tubuh bisa melakukan detoksifikasi atau mengeluarkan racun dari dalam tubuh.
Bagi wanita, jumlah jam tidur jadi hal penting karena bisa memengaruhi kecantikan kulit wajah.
Selain mandi, kamu juga patut mencoba 5 produk perawatan tubuh berikut ini.
1.Garam detoks
Gunakanlah produk garam detoks dari Laut Mediterania yang bermanfaat untuk melepaskan lapisan kulit mati dari tubuh.
Kandungan aroma yang ada seperti lavender, lemon atau pun vanila membuat raga terasa nyaman.
Kulit pun jadi lebih halus.
2.Minyak relaksasi
Redakan penat sepanjang hari dengan mencampurkan minyak relaksasi ke dalam air mandi.
Nagita Slavina Diam-diam Punya Toko Berlian, Raffi Ahmad Syok saat Diajak Berkunjung ke Toko sang Istri: Ini Milik Kamu?
Source | : | https://nova.id |
Penulis | : | Alfa Pratama |
Editor | : | Alfa Pratama |