Ratu Elizabeth juga memberi mereka sekitar 1.500 puding Natal untuk dibagikan.
Tak lupa, Ratu Elizabeth II dan suaminya menyematkan kartu ucapan Natal untuk setiap hadiah yang dibagikan.
Baca Juga : Sedang Hamil, Tasya Kamila Justru Dianggap Sombong Oleh Rossa
Seperti banyak prosedur lain dalam monarki Inggris, bagaimanapun, ada protokol ketat mengenai bagaimana staf kerajaan menerima hadiah.
Seorang perwira senior akan memanggil nama setiap orang sesuai dengan peringkat mereka, dimulai dengan staf rumah tangga yang paling senior.
Kemudian, Ratu secara pribadi menyerahkan hadiah tersebut kepada setiap anggota staf.
Kendati demikian, staf istana bukan satu-satunya yang menerima sukacita Natal dari sang Ratu.
Baca Juga : Kartika Putri Alami Kenaikan Berat Badan 8 Kilo Setelah Menikah
Ratu juga menyumbangkan uang untuk amal di Istana Windsor dan juga menawarkan pohon Natal untuk gereja dan sekolah di seluruh Inggris.
Artikel ini telah tayang di Nova.ID dengan judul Rayakan Natal, Ratu Elizabeth II Berikan Kado Natal Ini pada Setiap Staf Kerajaan! Apa Isinya?
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Source | : | nova.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Dianita Anggraeni |