Ditambah, film Asal Kau Bahagia ini juga jadi momen sang aktor, Aliando Syarief kembali berakting setelah 2 tahun vakum.
"Kenapa Asal Kau Bahagia taruh di akhir tahun karena tepat momen liburan, kenapa juga ke-cruise karena momen liburan kan, cruise sekarang sudah jadi lifestyle anak-anak milenial. kalau nggak ke cruise nggak keren. comeback-nya Aliando juga. pemikirannya banyak sih,” tutur Frederica lebih lanjut. (*)
5 Tips Mudik Naik Bus Bareng Toddler Agar Tak Mudah Rewel, Pilih Kursi di Bagian Ini
Penulis | : | Winda Lola Pramuditta |
Editor | : | Widyastuti |