"Mungkin karena sifatnya yang mengikat cairan, sering diasumsikan bisa mengobati luka,” ucap Inge Harsono, QC- R&D Manager Autochem Industry.
“Juga ada yang menambahkan warna merah sehingga mirip dengan obat merah," terangnya lebih lanjut.
Masalah justu timbul karena sifat dari minyak rem yang mengikat jaringan.
Beberapa orang menganggapnya efektif untuk menghentikan sementara laju pendarahan karena sifatnya yang mampu mengikat jaringan tersebut.
Tapi masalah selanjutnya timbul.
Saat dibawa ke dokter atau rumah sakit malah jadi menyulitkan proses pertolongan pertama saat membersihkan luka karena jadi lengket.
(BACA JUGA: Sadis, Gadis Cantik Berhijab Ini Diseret Kekasihnya ke Kamar Lalu Ditusuk Secara Membabi Buta)
Alangkah baiknya kalau kamu selalu bawa peralatan P3K saat berkendara sehingga nggak perlu minyak rem untuk menyembuhkan luka.
Apalagi sekarang banyak perlengkapan P3K dalam kemasan praktis yang bisa dibawa kemana-mana. (*)
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya