Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta Rismarini
Grid.ID – Takut gemuk adalah hal yang wajar dirasakan, alhasil beberapa orang menjadi melewatkan jam makannya, salah satunya sarapan padahal kamu tetap bisa menyantap sarapan sehat.
Padahal ada menu sarapan sehat yang membuatmu tidak takut gemuk.
Kamu bisa tetap menikmati sarapan sehat dan lezat tanpa takut gemuk.
Waktu sarapan adalah salah satu jam makan yang terpenting.
Baca Juga : Diet Telur Dianggap Mampu Turunkan Berat Badan Hingga 10 Kg dalam 2 Minggu, Ternyata Bahaya!
Selain untuk mengisi energi di pagi hari sarapan juga akan menentukan porsi makanmu selanjutnya.
Kebanyakan mereka yang melewatkan waktu sarapan akan lebih banyak makan pada siang hari.
Mereka juga akan lebih banyak makan camilan yang memiliki kalori tinggi.
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | Boldsky,popsugar |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Pradipta R |