Namun ada yang menarik nih di penampilan liburan Dian kali ini.
Baca Juga : Intip Isi Rumah Dian Sastrowardoyo yang Bernuansa Vintage dan Berhiaskan Lampu Kristal
Dilansir dari Instagram miliknya, Dian diketahui tengah berlibur bersama keluarga.
Alih-alih memakai padu padan trendi dan makeup lengkap, Dian justru tanpil natural dan sederhana.
Di postingan Dian, Jumat (28/12/2018), ia bahkan terlihat berantakan dengan rambut acak-acakan dan muka berminyak.
Baca Juga : Intip Kembaran Dian Sastro yang Masih Berumur 16 Tahun, Mirip Banget nih!
Herannya, meski tampil kucel, pesona Dian seperti tak luntur sedikitpun.
Para netizen pun langsung membanjiri kolom komentar Instagram Dian dengan pujian.
Netizen menganggap kecantikan Dian sangat alami tanpa harus dirias berlebihan.
5 Rekomendasi Drakor Lee Min Ho yang Jarang Dibahas, Pernah jadi Gay di Personal Taste
Source | : | |
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |