Terdengar romantis dan menyenangkan jika berendam bersama pasangan di bathup.
Tapi sebaiknya hal ini jangan kamu lakukan ketika sehabis bercinta.
"Ketika vulva membengkak, itu akan menanggapi rangsangan seksual, lalu akan terjadi pembukaan Miss V."
"Hal itu menandakan kamu memiliki kesempatan lebih besar terinfeksi oleh bakteri dari kulit anus suami" ujar Leslie.
(BACA JUGA Ini Rekomendasi 5 Face Mask Korea Murah Meriah, Bikin Kulit Makin Glowing )
3. Menahan Kencing atau Tidak Kencing
Kencing setelah seks itu penting dilakukan.
Buang air kecil membantu kamu untuk membersihkan bakteri yang mungkin masuk ke dalam Miss V saat bercinta.
Bakteri inilah yang bisa menyebabkan infeksi kandung kemih. (*)
Megahnya Rumah Inul Daratista di Kampung Halaman yang Dibangun dengan Cara Ngutang, Luas Kamar Mandinya Bikin Melongo