Peringatan melalui media sosial terus menyebar.
(BACA JUGA Five Vi Difitnah Sampai Muntah, Ini Curhatnya! )
Menurut laporan, Blue Whale memiliki tantangan harian seperti menyayat kulit, menonton film horror, bangun di tengah malam, dan yang terakhir yaitu bunuh diri.
Untuk menyelesaikan tiap tantangan, para pemain harus mengirimkan foto pada master game sebagai bukti tantangan telah dilakukan.
Game master dipercaya mengincar anak-anak yang belum paham betul tentang game online, sebelum meminta mereka mendownload aplikasinya dan melakukan tantangan mematikan.
(BACA JUGA Begini Perjalanan Karir Mulan Jameela Dari SMA Sampai Sukses Kayak Sekarang )
Segera setelah game didownload, data pengguna langsung diretas sehingga informasi pribadi para pemain dapat diketahui master game.
Kewaspadaan semakin ditingkatkan sejak ada laporan gadis 18 tahuun asal Ukraina melompat dari jembatan ke jalur kereta di Portugal pada awal April tahun ini.
Beruntung, gadis tersebut berhasil selamat dan hanya menderita patah kaki.
Ahli cybercrime, Robbert Muggah, memberikan komentarnya terhdap game bunuh diri ini.
(BACA JUGA Coba Yuk, Hasil Riset Buktikan Kuatnya Aroma Pembangkit Gairah Pria Ini, Bikin Pria Makin 'Nakal' )
Ada pula laporan yang belum terkonfirmasi atas jatuhnya korban dari Rusia, Kazakhstan, Estonia dan Ukraina akibat game ini.
Pihak berwenang ingin permaian ini dihilangkan sebelum tersebar ke seluruh dunia. (tribunstyle/Tiara Shelavie)