Grid.ID - Memiliki tubuh yang ideal merupakan keinginan setiap wanita.
Tapi pernah nggak sih kamu ngerasa diet kamu nggak berhasil?
Sudah olahraga, jaga makan, nggak makan cokelat atau kue, tapi berat masih belum turun?
Yang harus diperhatikan, sebaiknya makanan yang masuk ke dalam tubuh kaya akan vitamin, mineral dan makanan yang bergizi baik.
(BACA JUGA Begini Nih Kalau Rossa Balas Komentar Sinis Netizen, Say No To Bully! )
Berikut beberapa makanan yang baik buat kamu saat menjalankan diet.
1. Extra Virgin Oil
Tubuh tetap memerlukan lemak agar bisa beroperasi secara normal.
Nah, yang perlu diperhatikan adalah lemak mana yang kamu masukkan ke tubuh.
Lemak banyak ditemukan dalam minyak.
(BACA JUGA Ini Pengalaman Seram Chand Kelvin Saat Datangi Makam Olga Syahputra )
Minyak digunakan dalam berbagai macam makanan seperti gorengan, apapun yang ditumis, dibakar, bahkan panggang.
Feby Marcelia Kepergok Netizen Jalan Sama Pria Baru padahal Baru Cerai, Revand Narya: Ini Bukti Allah Nggak Tidur