Tapi kamu ingin sendiri, kamu juga bisa jalan sendiri, entah itu sekadar pergi ke kantin atau pergi ke luar kantor untuk mencari makan siang.
Gerakan fisik sangat diperlukan untuk stimulasi mental.
Duduk berjam-jam di meja kerja akan membuat bahu, punggung, leher, dan tungkai pegal.
Pergi makan siang ke luar sebenarnya merupakan alasan yang baik untuk meninggalkan sejenak meja kerja.
Berjalan kaki akan membuat sirkulasi darah lebih lancar sehingga tubuh pun lebih berenergi.
5 Berita Terpopuler, Wanita Pemerkosa Pendeta Hingga Deretan Selebriti Indonesia yang Hamil di Luar Nikah
https://t.co/ZpwjKTHFFo— Grid.ID (@grid_id) July 28, 2017
Ketika kamu beranjak dari meja kerja dan pergi keluar kantor atau pergi ke kantin, tubuh dan otak akan terasa lebih santai.
Dengan demikian, saat balik ke meja kerja badan kamu tidak akan tegang, kerja pun semakin lancar.
Selain pergi jalan-jalan, kamu juga bisa mendengarkan musik dari ponsel guna memberi hiburan untuk pikiran kamu.
Mendengar musik diwaktu jam makan siang, dipercaya bisa meningkatkan mood saat bekerja.
(*)
5 Arti Mimpi Jadi Anggota KPPS Bukan Pertanda Buruk, Tenang Saja, Simak Penjelasannya
Penulis | : | Alfa Pratama |
Editor | : | Alfa Pratama |