"Dia sangat lemah, dia kesakitan, dia kurus kering," kata adik perempuan Theris, Elizabeth.
"Kami beruntung dia hidup, dia sangat kuat dan berhasil melewati semua ini."
Saudara laki-laki Theris Will mengatakan bahwa dia sudah cukup kuat dan sudah bisa bersenda gurau seperti sebelumnya.
Faulkner mengatakan bahwa kelangsungan hidup Theris telah melegakan ke seluruh departemen.
"Keinginannya untuk hidup kuat," katanya.
"Bila kamu memiliki kemauan untuk hidup dan bertahan, itu adalah sebuah keajaiban." (*)
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | dailymail.co.uk |
Penulis | : | Adrie P. Saputra |
Editor | : | Adrie P. Saputra |