Ocha adalah sebutan untuk teh hijau dalam bahasa Jepang.
Seperti layaknya teh biasa, ocha diseduh dari daun teh hijau dalam gelas atau teko air.
Berbeda dengan matcha yang seluruh daun tehnya dikeringkan dan dikonsumsi, setelah selesai menyeduh, daun teh untuk ocha akan dibuang.
(BACA JUGA Usianya Masih 24 Tahun, Tapi Gadis Ini Telah Menjadi Malaikat bagi Banyak Orang! Kok Bisa?)
Ocha biasanya disajikan panas atau dingin dan nggak dikombinasikan dengan makanan atau minuman lain seperti matcha.
Ocha juga lebih bening dan berwarna kuning kehijauan, beda banget sama matcha yang memiliki warna hijau kental.
Terakhir, yakni dari segi harga. Matcha dihargai lebih mahal daripada ocha.
Nah, sekarang sudah tahu bedanya matcha dan ocha ‘kan? Jangan keliru lagi ya kalau pesan di restoran. (*)
Viral, Gadis Anak dari Pengepul Barang Bekas Ini Berhasil Jadi Sarjana, Auto Bangga Pamer Foto di Atas Gerobak Orang Tua
Source | : | worldviate.com,kawaiibeautyjapan.com |
Penulis | : | Irene Cynthia Hadi |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |