Seperti yang dilansir Grid.ID dari laman Mirror.
Berikut beberapa latihan untuk anda yang baru saja melahirkan.
Latihan hold endurance
Caranya, posisi tidur telentang, lalu tekuk lutut anda.
Letakkan tangan di pinggul.
(BACA JUGA: 5 Gaya Street Style Dengan Big Belt Yang Wajib Kamu Coba, Dijamin Makin Kece!)
Dan angkat pinggul selama 3-4 detik.
Lepaskan, dan ulangi gerakan ini untuk 8-10 repetisi.
Latihan kekuatan
Berdiri dengan membuka kaki selebar bahu.
Tekuk lutut anda, sehingga pinggul terdorong ke belakang.
Tahan, dan ulangi lagi gerakkan ini.
(BACA JUGA: Wow, Ternyata Ukuran Testis Pasanganmu Bisa Artikan Ini Loh! Penting Banget Buat Masa Depan!)
Fungsional
Kombinasikan latihan pinggul tadi dengan gerakkan fungsional lainnya.
Seperti posh up, squat jump, dan sebagainya. (*)
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |