Namun, udara bersih pun bisa menyebabkan matamu perih, terutama saat cuaca panas, dingin atau kering.
Mata yang perih terkadang menandakan kondisi mata serius.
Misalnya, kondisi seperti rosacea okuler, mata kering dan blepharitis dapat menyebabkan gejala mata perih.
Bahkan flu bisa menyebabkan mata perih.
Seringkali, mata perih terjadi bersamaan dengan gejala lain.
Misalnya, saat mata perih terjadi dengan gatal, mungkin akan menandakan alergi.
Jika penyebabnya adalah hal yang sederhana seperti terkena debu, angin atau bahan kimia, kamu bisa segera membilas matamu dengan air sebanyak-banyaknya.
Namun jika kondisinya sudah serius, kamu bisa langsung ke dokter.
(*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |